Pages

Mengenal Kandungan Vitamin Dan Manfaat Mangga

Setiap orang pasti sudah tidak asing dengan buah mangga,  buah ini hampir  bisa kita temukan di setiap Negara terutama di negara yang beriklim tropis seperti Indonesia dan daerah asia lainya, buah ini biasanya berbentuk bulat lonjong dan berwarna hijau dengan rasa asam ketika masih mentah dan rasanya akan berubah manis jika sudah matang, buah mangga muda bisanya sering dicari oleh wanita yang sedang hamil untuk di buat jus atau rujak, tetapi jika sudah matang buah ini tidak hanya di sukai oleh orang dewasa karena hampir semua kalangan menyukai buah mangga.
Berikuti ini adalah kandungan vitamin yang terdapat di dalam buah mangga :

  • ·        Vitamin C
  • ·         Vitamin A
  • ·         Karbohidrat
  • ·         Betakaroten
  • ·         Serat
  • ·         dll
Selain rasanya yang lezat buah ini memiliki banyak khasiat untuk kesehatan, dan berikut ini ada beberapa manfaat yang bisa anda rasakan jika rutin mengkonsumsi buah mangga  :

  • ·         Buah  ini adalah sumber karotenoid yang dapat mencegah dan mengobati kanker
  • ·         Buah mangga kaya akan serat yang dapat membantu system pencernaan dan dapat menjaga kolesterol agar tetap normal karena sebagian besar serat larut didalam air
  • ·         Buah ini memiliki sifat kimia dan farmakologis yang berfungsi untuk penambah nafsu makan dan anti oksidan
  • ·         Buah mangg dapat membantu menyembuhkan berbagai macam penyakit seperti influenza,gangguan pengelihatan,gusi berdarah,diare,hernia dan rematik
Semoga tulisan ini dapat  berguna dan menambah pengetahuan anda tentang buah mangga, kesehatan itu mahal harganya jadi jagalah selalu kesehatan anda salah satunya dengan cara rutin mengkonsumsi buah buahan, salam hangat 

0 komentar: